Biografi Ahmad Dhani. Dikenal sebagai salah satu musisi terbaik di Indonesia dan pentolan dari grup musik Dewa. Dhani Ahmad Prasetyo atau di kenal sebagai Ahmad Dhani / Dhani
Manaf lahir di Surabaya, Jawa Timur, 26 Mei 1972, seorang musisi,
penulis lagu, penata musik, dan produser...
Biodata Lengkap Ahmad Dhani
Oleh okedia

Nama asli: Dhani Ahmad PrasetyoNama Populer: Ahmad Dhani
Tempat: Surabaya, Jawa Timur
Tanggal: 26 Mei
Lahir: 1972
Zodiak: Gemini
Pekerjaan: Penyanyi
Kewarganegaraan: Indonesia
Band Legenda Favorit: Queen, The Beatles, Led Zeppelin, U2, Duran Duran, REM, Uzeb, Casiopea.Band...